Rose All Day

Rose All Day Eyeliner Harry Potter Edition | Review Marsha Beauty

Rated 5 out of 5 based on 3 customer ratings
(0 customer reviews)

Rp119.000

Series: Categories: Makeup

Review Rose All Day Eyeliner Harry Potter Edition, Makin Simpel Membuat Flawless Strokes Tanpa Berantakan | Sekarang ini seperti hal biasa untuk melakukan kolaborasi beauty brand dengan movie character. Hal ini sebagaimana yang bisa Marshalova dapati pada varian terbaru makeup dari Rose All Day yang konon terinspirasi dari Harry Potter. Ada 4 jenis makeup yang disuguhkan, salah satunya Rose All Day Eyeliner Harry Potter Edition. Apa beda eyeliner ini dibanding produk eyeliner pada umumnya? Kamu penasaran? Langsung saja yuk cari tahu serba-serbi produk ini dalam ulasan review Rose All Day Eyeliner Harry Potter Edition ala Marsha Beauty berikut.

Tekstur dan Formula 

Bagi kamu yang senang dengan makeup tebal, maka Rose All Day Eyeliner Harry Potter Edition pilihan tepat. Eyeliner ini memiliki tekstur cair dengan aplikator lembut. Sekali usap warnanya langsung pigmented.

Formula eyeliner dari Rose All Day ini sudah smudge proof dan waterproof. Karenanya awet digunakan sepanjang hari. Formulanya juga memungkinkan eyeliner langsung cepat kering (dries instantly) sesaat setelah pengaplikasian.

Jenis

Eyeliner dari Rose All Day ini termasuk jenis spidol eyeliner. Bentuknya menyerupai spidol dengan brush runcing yang membantu pengaplikasian cairan eyeliner lebih mudah dan pigmented.

Packaging & Aplikator

Packaging eyeliner ini seperti pena. Begitu ramping dengan kapasitas kemasan 0,6 ml saja. Desain produk cukup simpel dalam balutan warna hitam yang elegan. 

Saat membuka bagian tutupnya kamu akan mendapati aplikator sharp sponge tip. Pens-nya memiliki ketajaman yang pas dan easy control grip yang sangat membantu membuat smooth dan even lines. Cocok untuk beginner atau pemula yang baru belajar menggunakan makeup.

Shade atau Warna

Eyeliner Harry Potter Edition by Rose All Day hanya tersedia dalam satu pilihan shade, yakni warna hitam.

Ketahanan

Formula produk ini sudah smudge proof dan waterproof. Jadi eyeliner tidak akan mudah luntur alias awet seharian.

Experience

Eyeliner ini termasuk yang beginner friendly. Desain produknya flub proof pens memudahkan penggunaan untuk membuat flawless strokes tanpa berantakan. Warnanya yang pigmented dan tahan lama membuat eyeliner ini cocok digunakan untuk berbagai acara, termasuk acara formal.

Kelebihan dan Kekurangan

Eyeliner dari Rose All Day ini sudah memiliki formula yang waterproof dan smudgeproof. Sehingga menunjang penggunaan yang awet tanpa perlu sering-sering touch up. Kamu pun tidak perlu khawatir eyeliner luntur karena long wearing up to 24 hours hold.

Harga dan Tepat Pembelian

Rose All Day Eyeliner Harry Potter Edition dijual seharga Rp119.000. Tidak terlalu pricey masih cukup ramah harganya terlebih mengingat kualitas produk yang mumpuni. Termasuk makeup product yang wajib Marshalova miliki. Eyeliner ini bisa kamu beli secara online pastinya hanya di Marsha Beauty Commerce dan Official Store Marsha Beauty di Shopee.

0 reviews for Ship Your Idea

Add a review

Your email address will not be published. Required fields are marked *

1 2 3 4 5