Marshalova, moisturizer untuk skin barrier menjadi populer saat ini karena semakin banyak orang yang menyadari pentingnya menjaga kesehatan skin barrier. Tidak tanggung-tanggung, salah satu brand kecantikan Azarine mengeluarkan 3 jenis Azarine Barrier Moisturizer sekaligus!
Skin barrier sendiri merupakan lapisan pelindung kulit yang terdiri dari sel-sel kulit mati dan sebum. Skin barrier berfungsi untuk melindungi kulit dari berbagai faktor yang dapat merusaknya, seperti polusi, sinar matahari, dan bakteri.
Skin barrier yang sehat akan membuat kulit terasa halus, kenyal, dan terhindar dari masalah kulit, seperti jerawat, iritasi, dan kekeringan.
Salah satu cara untuk menjaga skin barrier adalah dengan menggunakan moisturizer yang tepat. Moisturizer dari Azarine berfungsi untuk melembapkan kulit dan membantu memperkuat skin barrier. Yuk, kita bahas satu-persatu dengan lebih detail di bawah ini:
Macam-macam Azarine Barrier Moisturizer
Setidakmya, ada 3 macam Azarine Barrier Moisturizer yang bisa kamu dapatkan di pasaran yang bisa kamu gunakan sesuai kebutuhan:
- Azarine Intense Luminous Barrier Moisturizer
- Azarine Pure Radiance Barrier Moisturizer
- Azarine Advanced Youth Barrier Moisturizer
Baca Juga: Kupas Tuntas Skincare untuk Kulit Berminyak dan Berjerawat dari Azarine Acne Blemish Rescue
Perbedaan 3 Jenis Azarine Barrier Moisturizer
Sebelum kita bahas lebih detail satu-persatu tentang jenis-jenis Azarine Barrier Moisturizer, mari kita simak tabel berikut ini:
Azarine Intense Luminous Barrier Moisturizer |
Azarine Pure Radiance Barrier Moisturizer |
Azarine Advanced Youth Barrier Moisturizer |
|
Packaging |
![]() |
![]() |
![]() |
Kecocokan |
|
|
|
Permasalahan |
Kulit dehidrasi, kulit bersisik, kulit kusam, kemerahan |
Minyak berlebih, pori-pori besar, jerawat meradangm bekas jerawat |
Kerutan, flek hiam, garis halus, kulit kering |
Kandungan |
Oxyresveratrol, Jeju rice water, Bio-hightlighter Peptide |
Actihite, Jeju green tea water, Lipo Amino Acids |
Vegan RetinAlt Booster, 11x Hyaluronic Acid, Low Molecular Peptide |
Manfaat |
|
|
|
Waktu Penggunaan |
Pagi Hari & Malam hari |
Pagi hari & Malam hari |
Pagi hari & Malam hari |
Harga |
Mulai dari Rp58,000 |
Mulai dari Rp58,000 |
Mulai dari Rp58,000 |
Link Checkout |
Baca Juga: Nggak Cuma Skincare, Produk Perawatan Rambut Rontok dari Azarine Ini Wajib Kamu Coba!
Kombinasi Penggunaan Azarine Barrier Moisturizer
Kombinasi penggunaan Azarine Barrier Moisturizer dapat disesuaikan dengan jenis kulit dan kebutuhan masing-masing. Berikut adalah beberapa tips kombinasi penggunaan Azarine Barrier Moisturizer:
1. Untuk Kulit Normal dan Kulit Kering
Kombinasi yang tepat adalah Azarine Intense Luminous Barrier Moisturizer di pagi hari dan Azarine Advanced Youth Barrier Moisturizer di malam hari. Kedua produk ini memiliki tekstur krim yang rich dan melembapkan, sehingga cocok untuk kulit normal dan kulit yang cenderung kering.
Kombinasi ini bisa bermanfaat untuk:
-
Menghidrasi sampai lapisan terdalam
-
Mencerahkan kulit kusam
-
Mengurangi kerutan dan garis halus
-
Mengunci kelembapan sampai berjam-jam
Baca Juga: Rangkaian Skincare Vitamin C yang Bagus untuk Mencerahkan Wajah dari Azarine
2. Untuk Kulit Normal Cenderung Berminyak & Berjerawat
Kombinasi yang tepat untuk kamu gunakan adalah Azarine Pure Radiance Barrier Moisturizer di pagi, serta Azarine Advanced Youth Barrier Moisturizer malam hari. Pelembap dari Azarine ini memiliki tekstur gel yang ringan dan tidak menyumbat pori-pori, sehingga cocok untuk kulit berminyak dan kombinasi.
Jika kedua moisturizer ini digabungkan, maka bisa bermanfaat untuk:
-
Merapatkan pori-pori
-
Memudarkan bekas jerawat
-
Menenangkan jerawat
-
Meningkatkan elastisitas kulit
Selain kombinasi di atas, kamu juga bisa menggunakan Azarine Barrier Moisturizer secara bergantian, sesuai dengan kebutuhan kulitmu. Menggunakan satu jenis tidak apa-apa, ataupun dengan kombinasi di atas juga diperbolehkan.
Azarine Barrier Moisturizer adalah pilihan yang tepat untuk menjaga skin barrier. Ketiga variannya diformulasikan dengan bahan-bahan yang aman dan efektif untuk melembapkan kulit dan menjaga skin barrier tetap sehat.
Jadi, varian mana yang cocok untukmu? Pilihlah sesuai dengan jenis kulitmu dan manfaat yang ingin kamu dapatkan.